Selasa, 12 Juni 2012

Profil SKB WILAYAH GEMOLONG SRAGEN


 :: PROFIL SKB
Nama SKBUPTD SKB Wilayah Gemolong
Nama Kepala SKBMULYADI, S.Pd
Tanggal Berdiri27 Mei 2008
Alamat Jln. Gabugan-Gemolong, Slogo RT 07, Desa Slogo, Kec, Tanon, Kab. Sragen,
No. Telepon082137876699 / 085647471881
No. Fax
E-mailskbwilgml@yahoo.com
Luas Tanah2500.00 m2
Luas Bangunan999.99 m2
SEJARAH:
Pada tahun 2008 di Kabupaten Sragen banyak Sd yang kosong karena regroping. Sesuai dengan perpub nomor : 24 Tahun 2008 di bentuk UPTD SKB yang menempati SD - Sd yang kosong tersebut. diantaranya UPTD SKB Tanon pada tahun 2010 Terjadi perubahan SOT menjadi UPT SKB Wilayah Gemolong.
VISI & MISI:
Visi : Mewujudkan masyarakat yang beriman dan bertaqwa, berilmu, berkarakter, unggul dan sejahtera. Misi : 1. Merencanakan dan Menyusun kebutuhan belajar program - program PAUDNI. 2. Menyelenggarakan / Melaksanakan program - program PAUDNI. 3. Membina dan Memantau Penyelenggara program - program PAUDNI. 4. Menjamin mutu penyelenggara program program PAUDNI. 5. Membuat lab site program program PAUDNI percontohan. 6. Fasilitasi Sarana dan Prasarana program PAUDNI. 7. Menumbuh kembangkan partisipasi masyarakat dalam penyelenggara program PAUDNI.
TUJUAN:
Memberikan pelayanan kepada masyarakat melalui program PAUDNI yang berkualitas merata.

Site Search